Visi & Misi St. Muhyina Muin


VISI

Makassar Bergerak, kota modern yang tertata rapi, menjadi tempat hunian yang layak dan manusiawi, dan dengan pemerintahan yang berorientasi pada pelayanan publik yang terintegrasi.

MISI1. Meningkatkan kualitas pelayanan publik yang mudah diakses dan merata
2. Mewujudkan Makassar sebagai kota modern yang tertata rapi serta konsisten dengan rencana tata ruang wilayah
3. Menjadikan Makassar sebagai kota yang bebas dari masalah-masalah menahun seperti macet, banjir, pemukiman kumuh, sampah, dan lain-lain
4. Membangun budaya masyarakat perkotaan yang toleran.
5. Meningkatkan ruang terbuka hijau, keseimbangan lingkungan hidup dalam rangka mewujudkan Makassar Green City.
6. Pembangunan sumberdaya perempuan berdasarkan kearifan lokal


PROGRAM
1. 200.000 Kesempatan Kerja
2. Birokrasi Terintegrasi
3. Inovasi Pendidikan dan Kesehatan Gratis
4. Makassar Go Green
5. Hostpot Gratis Makassar
6. Gerakan Gemar Membaca
7. Perempuan Punya Hak
8. Mendorong Industri Kreatif
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori dengan judul Visi & Misi St. Muhyina Muin. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://onewaycommunity.blogspot.com/2013/04/visi-misi-st-muhyina-muin.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: One Way Community - Dinsdag 16 April 2013

Belum ada komentar untuk "Visi & Misi St. Muhyina Muin"

Plaas 'n opmerking